Tour ini mengkombinasikan pengalaman menelusuri budaya sasak yang merupakan salah satu suku asli Lombok dan menikmati keindahan panorama pantai Kuta Lombok yang mempesona. Tour sehari ini sangat cocok bagi Anda yang ingin mengenal tradisionalitas Lombok dan kecantikan pantai-pantainya.
09:00am Kami akan menjemput Anda di kota Mataram atau Bandara Lombok, setelah perkenalan singkat dengan crew kami, kita akan memulai tour ini.
09:30am Destinasi pertama yang akan kita kunjungi adalah Desa Banyumulek, Anda bisa melihat kerajinan tembikar dan gerabah di desa ini.
10:00am Selanjutnya kita akan menuju desa Sukarare, perjalanan akan ditempuh selama kurang lebih 1,5 jam.
11:30am Tiba di desa Sukarare, di sini Anda dapat melihat produksi kain tenun songket tradisional, Anda juga dapat membeli kain ini sebagai oleh-oleh.
12:00am Break dan makan siang.
01:00pm Selanjutnya kita akan menuju pantai Kuta dalam perjalanan kita akan stop sebentar untuk melihat rumah tradisional suku sasak sade yang unik.
03:00pm Tiba di pantai kuta, Anda akan memiliki waktu yang cukup untuk menikmati keindahan panorama pantai ini
04:00am Kita akan melanjutkan perjalanan menuju pantai Tanjung Aan, salah satu pantai eksotis di Lombok
04:30pm Tiba di Pantai Tanjung Aan, Anda bisa menikmati kecantikan pantai ini sampai matahari tenggelam.
05:30pm Kami akan mengantar Anda kembali ke hotel di mataram atau Bandara Lombok, perjalanan akan ditempuh selama kurang lebih 1,5 jam.
07:00pm Tour selesai
20% Additional charge for High Season period below! |
||||||
|
Information | Details |
---|---|
Tour Code | KN-8919 |
Min/Max pax | 2/10 persons |
Tour duration | 10 Hours tour |
Package type | Private Tour |
Schedule | Daily Tour - Everyday available |
Departure time | Within 08-09am |
Starting place | Mataram city or Lombok airport |
Ending place | Mataram city or Lombok airport |
Channel pembayaran apa saja yang tersedia untuk paket tour ini?
Kami menerima pembayaran via Credit card dan bank transfer. Pembayaran menggunakan kartu kredit akan dikenakan tambahan biaya bank dan ini belum termasuk di dalam harga peket wisata.
Bagaimana saya akan mendapatkan informasi tentang local guide atau driver yang akan menjalankan tour ini untuk saya?
Setelah Anda menyelesaikan pembayaran dengan sempurna, selambat-lambatnya 1 hari sebelum tanggal pemberangkatan tour, Anda akan mendapatkan informasi tersebut.
Bagaiman jika saya ingin dijemput di kota lain?
Silahkan cek lebih lanjut pada booking page detail dengan menekan tombol booking, jika di ditemukan tambahan layanan penjemputan dari kota lain (layanan tambahan berbayar), maka berarti tour ini bisa dimulai dari kota lain yang disebutkan. Hubungi layanan customer service kami untuk informasi lebih jauh.
Apakah layanan penjemputan dari hotel tersedia untuk tour ini?
Ya. Silahkan isi data lokasi penjemputan saat Anda melakukan booking.
You cannot copy content of this page